by on September 4, 2015
Berbicara tentang sekolah tentu semua punya pengalaman dan suka duka tersendiri. Dari sekian banyak cerita tentang sekolah, ada satu hal yang paling berkesan dalam memori yaitu perasaan malas belajar. Mungkin semua pernah mengalami ini, dimana kondisi tidak bersemangat lagi untuk menerima pelajaran. Beberapa faktor yang berpengaruh seingga siswa malas belajar yaitu materi pelajaran, guru yang mengajarkan, jam pelajaran, dan metode pelaaran yang digunakan. Materi pelajaran Perbedaan karakter dan ...
3k+ views 0 likes
by on August 14, 2015
Kesalahan Umum dalam Menggunakan Bahasa Inggris Bahasa Inggris merupakan bahasa yang digunakan di seluruh dunia. Variasi bahasa ini yang diajarkan di dalam sistem pendidikan negara yang berbahasa Inggris disebut sebagai Bahasa Inggris Baku. Bahasa inilah yang diajarkan di berbagai bagian dunia sebagai bahasa kedua. Bahasa ini digunakan dalam situasi yang membutuhkan formalitas atau untuk lebih mudah dipahami oleh pembicara bahasa Inggris. Berikut ini adalah kesalahan umum yang sering dijumpai da...
1.1k+ views 0 likes
by on August 4, 2015
Mendidik Anak Usia Dini sungguh bahagianya jika seorang ibu yang menantikan kelahiran anaknya, ketika anak itu lahir, akhirnya sang ibu diberi kesempatan untuk mendidik, menjaga, melindungi anaknya melalui perkembangan si kecil. bagi saya anak adalah anugerah yang indah yang dititipkan oleh Tuhan YME kepada orangtua. dalam mendidik anak, terutama anak usia dini, ini tidak semudah membalikkan telapak tangan. karena beberapa karakter anak yang berbeda-beda, tidak banyak orangtua yang menyebut ana...
4.4k+ views 1 like
by on March 3, 2015
Mendidik Anak Dengan Teknologi Canggih Pendidikan dan teknologi adalah dua hal yang selalu berjalan beriringan. Pendidikan tanpa ditunjang dengan teknologi akan buta sementara teknologi tanpa ditopang pendidikan pun akan lumpuh. Pendidikan mencetak tenaga ahli yang memajukan pengetahuan dibidang teknologi sementara teknologi memberikan kemudahan dalam proses pendidikan. Namun dari semua teori yang terbangun tidaklah berjalan mulus pada kehidupan nyata. Produk-produk teknologi canggih malah bisa ...
1.2k+ views 0 likes
by on March 3, 2015
Alasan Seseorang Menulis Menulis adalah aktivitas yang hampir dilakukan setiap hari oleh sebagian besar masyarakat. Aktivitas menulis ini punya berbagai macam alasan. Berikut adalah beberapa alasan mengapa seseorang menulis: KebutuhanMenulis adalah sebuah kebutuhan. Alasan ini berlaku untuk kalangan pelajar dan mahasiswa yang sedang menjalani proses pendidikan. Mereka butuh menulis karena ada tugas yang diberikan oleh guru atau dosen. Baik itu tugas yang harus diselesaikan di tempat pendidik...
1.8k+ views 0 likes
by on February 23, 2015
Hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Memilih Asuransi Setelah mengetahui istilah-istilah dari asuransi, maka anda berhak mempertimbangkan apakah akan membeli asuransi yang ditawarkan oleh marketing asuransi atau tidak. Jangan langsung terpengaruh oleh kemampuan retoris tenaga marketing ataupun tergiur oleh ilustrasi yang digambarkan. Berikut ini beberapa hal yang perlu anda perhatikan sebelum membeli produk asuransi sebuah perusahaan asuransi. 1. Nama Perusahaan Nama perusahaan penyedia jasa asuran...
1.5k+ views 0 likes
by on February 23, 2015
Istilah-istilah Penting dalam Asuransi yang Perlu Dipahami Perkembangan bisnis asuransi dari tahun ke tahun semakin mengalami peningkatan yang signifikan. Hal ini ditandai dengan lahirnya perusahaan-perusaaan asuransi baru baik itu berasal dari luar negeri maupun asuransi lokal. Fenomena ini menunjukkan bahwa pemasaran jasa asuransi kepada masyarakt Indonesia menjadi sebuah ladang bisnis yang menguntungkan. Untuk tidak terjebak pada bahasa pemasaran dari tenaga marketing perusahaan asuransi dan ...
1.3k+ views 0 likes
by on February 20, 2015
Membangun Peradaban Lewat Kebiasaan Membaca Bangsa yang besar adalah bangsa yang mempunyai sumber daya manusia yang hebat. Sumber daya manusia hebat lahir dari kebiasaan yang bagus. Kebiasaan yang bagus dan sangat bermamfaat adalah membaca. Meski bangsa Indonesia bukanlah bangsa yang lahir dengan budaya baca tapi budaya membaca bisa ditanamkan dari sekarang. Dari sabang sampai merauke, tradisi membaca bukanlah kebiasaan. Sejarah nenek moyang bangsa indonesia melakukan proses transformasi ilmu p...
1.6k+ views 0 likes
by on February 18, 2015
Fase Remaja Adalah Sentral Pembangunan Karakter Manusia Pada setiap sisi kehidupan masa transisi adalah hal yang paling sulit. Beitupun dengan fase perkembangan manusia. Remaja adalah fase transisi atau peralihan dari fase anak-anak menuju fase dewasa. Fase ini adalah fase tersulit karena harus menjalani dua karakter dalam waktu bersamaan. Tuntutan untuk dewasa kadang menyeruak mengikuti realitas sedangkan sifat kekanak-kanakan masih selalu membayangi. Fase ini membutuhkan sebuah bimbingan yang ...
1.1k+ views 0 likes
by on February 16, 2015
1.3k+ views 0 likes
by on February 16, 2015
Pertimbangan dalam Menentukan Judul Skripsi Menentukan judul skripsi adalah langkah awal dalam menyelesaikan tugas akhir. Tidak sedikit mahasiswa yang kebingungan dalam menentukan judul apa yang akan diangkat dalam pembuatan skripsi. Berikut ini beberapa pertimbangan dalam menentukan judul skripsi. 1. Manfaat Sebagai tugas akhir maka skripsi yang dibuat seharusnya tidaklah sembarangan atau dibuat apa adanya dan hanya sekedar memenuhi persyaratan kelulusan untuk meraih gelar sarjana sesuai denga...
9.4k+ views 0 likes
by on February 16, 2015
Cara Membuat dan Menulis Skripsi Skripsi, untuk mahasiswa tingkat akhir menjadi momok menakutkan. Ketakutan itu lahir karena cerita yang beredar dari senior yang telah dahulu menjalani proses pembuatan skripsi dan menganggapnya sulit. Mulai dari pemasukan judul, pembuatan proposal, proses bimbingan, seminar proposal, proses penelitian, sampai pada pemaparan hasil penelitian (Ujian Meja). Paradigma tersebut seharusnya dirubah karena proses pembuatan skripsi tidaklah sesulit apa yang kita bayangka...
2.2k+ views 0 likes