by on March 17, 2017
Skema warna merupakan sebuah acuan rumus dari diagram lingkaran warna untuk sebuah desain, baik itu desain produk, lukisan, sampai desain arsitektur. Skema warna komplementer itu sendiri adalah perpaduan dua warna yang saling berseberangan. Seperti pada contoh gambar di atas, skema warna yang terbentuk adalah hasil penerapan dari warna merah dengan hijau yang saling berseberangan. Karena skema warna komplementer terbentuk dari dua warna yang saling berseberangan, maka kesan yang timbul adalah...
3.1k+ views 0 likes
by on March 17, 2017
Rumah yang terpapar sinar matahari berlebihan biasanya akan membuat sinar matahari bisa memasuki rumah dan membuat penghuni rumah tidak nyaman. Terutama untuk rumah yang menghadap ke arah timur atau barat. Untuk rumah yang menghadap timur, matahari tentu justru baik untuk kesehatan, walaupun ada efek silau yang ditimbulkan. Namun untuk rumah yang menghadap barat, mataharinya akan terasa panas dan juga menyilaukan. Bagi Anda yang tidak terlalu suka efek silau dari cahaya matahari pagi atau sore, ...
4.7k+ views 0 likes
by on March 3, 2017
Rumah adalah tempat untuk beristirahat dan menghabiskan waktu dengan keluarga. Tentu setiap orang tidak ingin rumahnya bising, karena akan sangat mengganggu indera pendenagaran para penghuni rumah. Akibatnya, aktivitas tidak akan bisa berjalan secara nyaman. Untuk rumah yang berada tepat di depan jalan raya, atau yang berada di lingkungan yang berpotensi menciptakan kebisingan, ada beberapa tips yang bisa dilakukan agar rumah bisa menjadi tempat hunian yang nyaman. 1. Menggunakan GSB yang bes...
7.4k+ views 1 like
by on March 3, 2017
Ada sebuah penelitian yang menyebutkan bahwa jurusan kuliah yang paling berat adalah mereka yang kuliah di jurusan Arsitektur. Hasil penelitian itu sangat tepat karena dunia perkuliahan di Arsitektur memang terkenal kejam dari dahulu kala. Banyak tekanan yang dirasakan oleh para mahasiswa Arsitektur. Bahkan, ada beberapa mahasiswa yang mundur karena seleksi alam. Kamu yang ingin meneruskan pendidikan, sebaiknya berpikir berkali-kali lipat sebelum meletakkan jurusan Arsitektur sebagai jurusan kul...
1.1k+ views 1 like
by on March 3, 2017
Bagi Anda yang akan membangun rumah, atau Anda yang ingin merenovasi rumah, mungkin Anda akan dihadapkan pada banyak pilihan. Mulai dari pilihan warna cat, pilihan material, sampai pilihan teknik finishing mana yang akan dipakai. Tidak jarang, banyak orang dibingungkan oleh pilihan material penutup lantai. Mungkin banyak yang bertanya sebaiknya menggunakan keramik atau kayu parket sebagai material penutup lantai. Material keramik yang ada di pasaran memang banyak, namun biasanya, orang akan menc...
1.1k+ views 1 like
by on March 3, 2017
Bambu tergolong keluarga rumput-rumputan, disebut juga sebagai Giant Grass atau rumput raksasa. Bambu berumpun dan terdiri dari sejumlah batang (buluh) yang tumbuh secara bertahap. Batang bambu berbentuk tabung, berbuku, beruas, berrongga, dan kadang-kadang masif. Bambu berdinding keras. Pada setiap bukunya terdapat mata tunas atau cabang. Akar bambu terdiri atas rimpang berbuku dan beruas, pada buku akan ditumbuhi oleh serabut dan tunas yang dapat tumbuh menjadi batang. sumber: pixabay.co...
955 views 1 like
by on March 3, 2017
Reciprocal architecture atau yang biasa dikenal dengan sistem rangka timbal balik adalah suatu struktur yang mengedepankan hubungan timbal balik antara balok yang satu dengan balok yang lain. Biasanya struktur reciprocal architecture ini dipakai sebagai struktur rangka atap suatu bangunan. Tidak banyak yang menerapkan struktur ini di bangunan-bangunan modern. Kebanyakan, sistem ini diterapkan di bangunan-bangunan tradisional yang saat ini sudah banyak dilupakan. Padahal, jika kita jeli, kita bis...
1.8k+ views 0 likes
by on February 21, 2017
Sebagai negara yang pernah dijajah oleh negara Eropa, Indonesia memiliki banyak peninggalan sejarah dari Belanda. Salah satunya berupa bangunan-bangunan kolonial yang tersebar di banyak kota. Baik itu rumah, kantor, atau bahkan pabrik. Sebagai bangunan bersejarah, ada baiknya jika kita mempelajarinya. Entah itu dari segi arsitektur, sosial, atau budaya. Dari segi arsitektur, bangunan kolonial merupakan bangunan yang diadaptasi dari Eropa. Namun, pengadaptasian bentukan arsitektural itu ti...
2k+ views 0 likes
by on December 2, 2014
PENGATURAN PRIVASI Penting untuk mengatur privasi profile Bagi Pengguna stnk. Adapun batasan yang bisa diakses pada tingkat privasi tertentu sebagai berikut: 1. Siapa Saja-> bisa dilihat oleh siapa sja ( tanpa harus login ) 2. komunitas -> bisa dilihat oleh member yang telah login 3. Hanya teman -> hanya bisa dilihat oleh teman 4. tidak seorangpun -> tidak bisa diakses oleh siapapun
1k+ views 0 likes
by on December 2, 2014
Selamat datang di Creg, untuk bergabung menjadi member silahkan mendaftar sebagai berikut : 1. Login ke situs creg di www.cregasia.com 2. Klik daftar disini, isi data pada kolom yang tersedia. Nama username merupakan nama yang bisa diakses lansung dari situs creg seperti cregasia.com/nama_anda. Setelah semua data diisi lalu klik SUBMIT untuk melakukan proses pendaftaran 3. Anda perlu menverifikasi pendaftaran dengan membuka email yang digunakan untuk pendaftaran, kemudian klik link untuk ver...
1.2k+ views 0 likes